kopditcubonaventura@gmail.com
0811-5791-300

Lampar Bale, Komunitas Berprestasi Tahun Buku 2020

CU Bonaventura tidak hanya memberi kompensasi bagi anggota secara pribadi. Komunitas Pemberdayaan yang berprestasi juga mendapat penghargaan. Pemberian kompensasi bagi komunitas berprestasi dilakukan dengan penilaian oleh tim bidang Diklat dan Pemberdayaan.

Aspek yang dinilai yaitu profil dan kepengurusan, pertemuan rutin, iuran komunitas, dana cadangan, aturan internal, program kerja, kontrol sosial dan kontrol keanggotaan, kegiatan penguatan komunitas, dan komitmen terhadap gerakan.

Dari hasil penilaian, maka komunitas pemberdayaan berprestasi tahun buku 2020 adalah :

Peringkat 1 : LAMPAR BALE dari TP Ledo

Peringkat 2 : SUMBER HARAPAN dari TP Sagatani

Peringkat 3 : LESTARI dari TP Capkala

Selamat kepada komunitas berprestasi. Semoga melalui komunitas anggota CU Bonaventura semakin berdaya dan sejahtera.

0 Komentar
Tinggalkan Komentar

Apa itu Komunitas Pemberdayaan CU Bonaventura?

Andre

Sunardi : Tingkatkan Edukasi Teknologi bagi Anggota

Bibil

CU Bonaventura Sukses Laksanakan RAT Paripurna Tahun Buku 2023

Bibil

23 Komunitas Pemberdayaan Tampil dalam Pameran

Bibil

Persyaratan dan Prosedur Menjadi Anggota CU Bonaventura

Bibil

Pelamar Calon Karyawan CU Bonaventura Melonjak

Bibil

Video